LAPORAN PRAKTEK KERJA PROFESI I DI DINAS PERHUBUNGAN KABUPATEN BATANG

NURLAELI, DIAS AULIA and JATMIKO, FAJAR HADI and RAMADHAN, JUCTICE PRIMA and MUHAMMAD, SIR BADAR LINTANG and PERTIWI, WAFA NAKHLAH WIRA (2021) LAPORAN PRAKTEK KERJA PROFESI I DI DINAS PERHUBUNGAN KABUPATEN BATANG. Project Report. POLITEKNIK KESELAMATAN TRANSPORTASI JALAN, TEGAL. (Submitted)

[img] Text (ABSTRAK)
17010367_17010426_17010403_17010474_17010388-PKP 1-ABSTRAK .pdf

Download (823kB)
[img] Text (BAB 1)
17010367_17010426_17010403_17010474_17010388-PKP 1-BAB_1 .pdf

Download (386kB)
[img] Text (BAB 2)
17010367_17010426_17010403_17010474_17010388-PKP 1-BAB_2 .pdf
Restricted to Registered users only

Download (600kB) | Request a copy
[img] Text (BAB 3)
17010367_17010426_17010403_17010474_17010388-PKP 1-BAB_3 .pdf
Restricted to Registered users only

Download (1MB) | Request a copy
[img] Text (BAB 4)
17010367_17010426_17010403_17010474_17010388-PKP 1-BAB_4.pdf
Restricted to Registered users only

Download (1MB) | Request a copy
[img] Text (BAB 5)
17010367_17010426_17010403_17010474_17010388-PKP 1-BAB_5 .pdf

Download (386kB)
[img] Text (LAMPIRAN)
17010367_17010426_17010403_17010474_17010388-PKP 1-LAMPIRAN.pdf
Restricted to Registered users only

Download (715kB) | Request a copy

Abstract

Berikut adalah beberapa kesimpulan hasil pelaksanaan kajian tentang daerah rawan kecelakaan dikabupaten Batang. 1. Tingkat kecelakaan di Kabupaten Batang mencapai 67.14 per 100.000 penduduk sedangkan target yang ditetapkan pada RUNK yaitu 6,57 maka tingkat kecelakaan per 100.000 penduduk belum tercapai. Tingkat fatalitas di Kabupaten Batang mencapai 32,69 kecelakaan per 10.000 kendaraan kendaraan sedangkan target fatalitas yang ditetapkan pada RUNK tahun 2016- 2020 yaitu 1,96, maka tingkat fatalitas per 10.000 kendaraan belum telah tercapai. Berdasarkan hasil analisis dengan menggunakan metode EAN dan Z- score penentuan LRK dan perangkingan LRK terdapat 2 jalan yang merupakan blackspot tertinggi yaitu Jalan Raya Plelen Gringsing ( Depan Pasar Plelen) dan Jalan Raya Jendral Sudirman (Timur Pasar). Untuk selanjutnya dilakukananalisis lebih lanjut mengenai perencanaan perbaikan. 2. Usulan penanganan untuk Jalan Raya Plelen Gringsing (Depan Pasar Plelen) yaitu pemasangan pita penggaduh, rambu batas kecepatan, peremajaan marka jalan, pemasangan paku jalan, rambu peringatan rawan kecelakaan dan perbaikan lampu penerangan jalan umum. Usulan penanganan Jalan Jendral Sudirman (Timur Pasar) yaitu penggeseran bukaan median ke arah timur + 40 m dengan lebar 5 m, pemasangan rambu dilarang putar balik di median jalan dengan daun rambu menghadap ke arah timur, Pemasangan Rambu Petunjuk Lokasi Putar Balik dengan Papan Tambahan berupa Kata-Kata “KECUALI TRUK/BUS” di di median jalan dengan daun rambu menghadap ke arah barat, dan pemasangan warning light.

Item Type: Monograph (Project Report)
Uncontrolled Keywords: DINAS PERHUBUNGAN KABUPATEN BATANG, KESELAMATAN, KECELAKAAN, JALAN
Subjects: T Technology > T Technology (General)
T Technology > TA Engineering (General). Civil engineering (General)
Divisions: Rekayasa Sistem Transportasi Jalan > Rekayasa Sistem Transportasi Jalan
Depositing User: Admin RSTJ
Date Deposited: 02 Dec 2022 02:42
Last Modified: 02 Dec 2022 02:42
URI: http://eprints.pktj.ac.id/id/eprint/794

Actions (login required)

View Item View Item