LAPORAN HASIL MAGANG II STRATEGI MAINTENANCE SYSTEM MESIN CNC TURRET PUNCH YAWEI UNTUK MENGURANGI DOWNTIME

ARIMBI, ALANG SENGKIBAR DHIMA (2025) LAPORAN HASIL MAGANG II STRATEGI MAINTENANCE SYSTEM MESIN CNC TURRET PUNCH YAWEI UNTUK MENGURANGI DOWNTIME. Project Report. POLITEKNIK KESELAMATAN TRANSPORTASI JALAN, TEGAL. (Submitted)

[img]
Preview
Text (ABSTRAK)
21021002_MAGANG 2-ABSTRAK.pdf

Download (311kB) | Preview
[img]
Preview
Text (BAB 1)
21021002_MAGANG 2-BAB_1.pdf

Download (292kB) | Preview
[img] Text (BAB 2)
21021002_MAGANG 2-BAB_2.pdf
Restricted to Registered users only

Download (112kB) | Request a copy
[img] Text (BAB 3)
21021002_MAGANG 2-BAB_3.pdf
Restricted to Registered users only

Download (1MB) | Request a copy
[img] Text (BAB)
21021002_MAGANG 2-BAB_4.pdf
Restricted to Registered users only

Download (245kB) | Request a copy
[img]
Preview
Text (BAB 5)
21021002_MAGANG 2-BAB_5.pdf

Download (91kB) | Preview
[img] Text (LAMPIRAN)
21021002_MAGANG 2-LAMPIRAN.pdf
Restricted to Registered users only

Download (422kB) | Request a copy

Abstract

Strategi perawatan sistem mesin CNC Turret Punch Yawei di PT. Laksana Bus Manufaktur untuk mengurangi downtime. Mesin ini memiliki peran penting dalam proses produksi bodi bus, sehingga diperlukan pemeliharaan yang optimal agar efisiensi produksi tetap terjaga. Penelitian ini dilakukan melalui observasi langsung, wawancara dengan teknisi, serta analisis data perawatan mesin. Hasil magang menunjukkan bahwa penerapan Standard Operating Procedure (SOP) yang lebih ketat dalam perawatan mesin dapat mengurangi downtime secara signifikan. Selain itu, disarankan adanya jadwal pemeliharaan rutin serta pelatihan bagi operator untuk meningkatkan pemahaman dalam penggunaan dan pemeliharaan mesin. Dengan strategi ini, perusahaan dapat meningkatkan produktivitas serta memperpanjang umur mesin.

Item Type: Monograph (Project Report)
Uncontrolled Keywords: Perawatan mesin, CNC Turret Punch, downtime, efisiensi produksi.
Subjects: T Technology > TA Engineering (General). Civil engineering (General)
T Technology > TE Highway engineering. Roads and pavements
Divisions: Teknologi Rekayasa Otomotif > Teknologi Rekayasa Otomotif
Depositing User: 21021002 21021002
Date Deposited: 05 Mar 2025 04:03
Last Modified: 05 Mar 2025 04:03
URI: http://eprints.pktj.ac.id/id/eprint/3168

Actions (login required)

View Item View Item