PERANCANGAN TATA LETAK BENGKEL BUS DENGAN MENGGUNAKAN METODE ARC BERBASIS 5S DI PO SUROBOYO BUS

HERAWATI, ANISYA DWI (2024) PERANCANGAN TATA LETAK BENGKEL BUS DENGAN MENGGUNAKAN METODE ARC BERBASIS 5S DI PO SUROBOYO BUS. Diploma thesis, POLITEKNIK KESELAMATAN TRANSPORTASI JALAN.

[img] Text (ABSTRAK)
20022062_SKRIPSI_ABSTRAK.pdf

Download (616kB)
[img] Text (BAB 1)
20022062_SKRIPSI_BAB_1.pdf

Download (373kB)
[img] Text (BAB 2)
20022062_SKRIPSI_BAB_2.pdf
Restricted to Registered users only

Download (508kB) | Request a copy
[img] Text (BAB 3)
20022062_SKRIPSI_BAB_3.pdf
Restricted to Registered users only

Download (572kB) | Request a copy
[img] Text (BAB 4)
20022062_SKRIPSI_BAB_4.pdf
Restricted to Registered users only

Download (990kB) | Request a copy
[img] Text (BAB 5)
20022062_SKRIPSI_BAB_5.pdf

Download (361kB)
[img] Text (LAMPIRAN)
20022062_SKRIPSI_LAMPIRAN.pdf
Restricted to Registered users only

Download (724kB) | Request a copy

Abstract

Pada hasil pengamatan peneliti bahwa penelitian ini menganalisis penempatan tata letak bengkel bus dengan menggunakan pendekatan Activity Relationship Chat (ARC) dan prinsip 5R( Ringkas, Rapi, Rawat, Resik, dan Rajin). Penelitian ini bertujuan untuk meningkatkan efisiensi dan efektivitas operasional bengkel bus melalui optimalisasi tata letak dan penerapan budaya kerja yang terorganisir dan disiplin. Metode ARC digunakan untuk menghubungkan kedekatan antar aktivitas di bengkel, yang mencakup perawatan rutin, perbaikan mesin, pengecekan sistem, dan pembersihan bus. Dengan menggunakan metode ARC, hubungan kedekatan antar area kerja dapat diidentifikasikan, sehingga menghasilkan area kerja yang lebih efisien. Prinsip 5R diterapkan untuk menciptakan lingkungan kerja yang lebih rapi dan teratur. Implementasi prinsip ini dimulai dengan menyingkirkan barang – barang yang tidak diperlukan (Ringkas), menata alat dan material secara teratur (Rapi), menjaga kebersihan area kerja (Resik), standarisasi proses kebersihan dan keteraturan (Rawat), serta menciptakan kedisiplinan dalam mematuhi standar yang telah dibuat (Rajin). Hasil analisis menunjukan bahwa tata letak benngkel yang dioptimalkan dengan ARC dan 5R dapat mengurangi waktu pencarian alat, meningkatkan produktivitas, dan menciptakan lingkungan kerja yang lebih aman. Dengan penataan ulang area kerja menggunakan Sketchup 2023 dan Autocad 2022, penerapan sistem penyimpanan yang tersusun, dan pembersihan rutin, efisiensi operasional bengkel bus dapat ditingkatkan secara signifikan.

Item Type: Thesis (Diploma)
Uncontrolled Keywords: Activity Relationship Chat (ARC), Metode 5R(Ringkas, Rawat, Rapi, Rajin, Resik), Tata letak bengkel.
Subjects: L Education > LA History of education
Divisions: Teknologi Rekayasa Otomotif > Teknologi Rekayasa Otomotif
Depositing User: 20022062 20022062
Date Deposited: 01 Aug 2024 03:09
Last Modified: 01 Aug 2024 03:09
URI: http://eprints.pktj.ac.id/id/eprint/2955

Actions (login required)

View Item View Item