DEWI, MITA CAHYA (2021) EVALUASI KINERJA LAJUR KHUSUS SEPEDA DI KABUPATEN KLATEN (STUDI KASUS JALAN PRAMUKA-KH.SAMANHUDI-KOPRAL SAYOM). Diploma thesis, POLITEKNIK KESELAMATAN TRANSPORTASI JALAN.
Text (ABSTRAK)
17.01.0465-SKRIPSI-ABSTRAK.pdf Download (262kB) |
|
Text (BAB 1)
17.01.0465-SKRIPSI-BAB_1.pdf Download (157kB) |
|
Text (BAB 2)
17.01.0465-SKRIPSI-BAB_2.pdf Restricted to Registered users only Download (388kB) | Request a copy |
|
Text (BAB 3)
17.01.0465-SKRIPSI-BAB_3.pdf Restricted to Registered users only Download (354kB) | Request a copy |
|
Text (BAB 4)
17.01.0465-SKRIPSI-BAB_4.pdf Restricted to Registered users only Download (1MB) | Request a copy |
|
Text (BAB 5)
17.01.0465-SKRIPSI-BAB_5.pdf Download (63kB) |
|
Text (LAMPIRAN)
17.01.0465-SKRIPSI-LAMPIRAN.pdf Restricted to Registered users only Download (979kB) | Request a copy |
Abstract
Salah satu perwujudan kota yang berwawasan lingkungan adalah adanya pembangunan sarana transportasi yang ramah lingkungan, yaitu dengan penyediaan fasilitas jalur khusus sepeda. Dengan jalur sepeda ini diharapkan pesepeda dapat bersepeda denga naman tanpa terganggu. Permasalahan yang terjadi yaitu adanya percampuran antara kendaraan bermotor dan kendaraan tidak bermotor dalam satu jalur yang menyebabkan pesepeda merasa tidak aman khususnya pada jalur sepeda tipe C dan juga disalahgunakan dengan adanya parkir on street dan pedagang kaki lima. Banyaknya gangguan yang terjadi membuat jalur sepeda tidak beroperasi dengan baik. Sehingga kinerja jalur tersebut tidak maksimal. Maka perlu adanya evaluasi kinerja jalur sepeda tipe C di Kabupaten Klaten. Penelitian ini bertujuan (1) Mengetahui kondisi eksisting jalur sepeda tipe C di Kabupaten klaten (2) Mengetahui tingkat pelayanan jalur sepeda tipe C menggunakan metode BLOS (Bicycle Level Of Service) di Kabupaten Klaten (3) Mengetahui desain evaluasi sepeda tipe C untuk meningkatkan tingkat pelayanan jalur sepeda. Penelitian ini menggunakana analisis deskriptif kuantitatif untuk mendeskripsikan kondisi eksisting jalur sepeda, kemudian evaluasi tingkat pelayanan menggunakan metode BLOS (Bicycle Level Of Service) dan desain evaluasi menggunakan media streetmix dan autocad. Hasil dari analisis menunjukan tingkat pelayanan jalur sepeda tipe C di Kabupaten Klaten yaitu “D”, ”E”, dan ”F” dimana lingkungan tersebut tidak aman untuk pesepeda. Untuk meningkatkan tingkat pelayanan maka perlu adanya pelebaran jalur lalu lintas, pengurangan kecepatan, pengalihan kendaraan berat dan penertiban hambatan samping. Kata kunci : evaluasi kinerja , jalur sepeda, BLOS
Item Type: | Thesis (Diploma) |
---|---|
Uncontrolled Keywords: | evaluasi kinerja , jalur sepeda, BLOS |
Subjects: | T Technology > T Technology (General) T Technology > TA Engineering (General). Civil engineering (General) |
Divisions: | Rekayasa Sistem Transportasi Jalan > Rekayasa Sistem Transportasi Jalan |
Depositing User: | Admin RSTJ |
Date Deposited: | 02 Dec 2022 01:53 |
Last Modified: | 02 Dec 2022 01:53 |
URI: | http://eprints.pktj.ac.id/id/eprint/785 |
Actions (login required)
View Item |