RANCANG BANGUN ALAT PENGUKUR KECEPATAN KENDARAAN BERBASIS WEBSITE DENGAN INTEGRASI KAMERA

FEBRIANSYAH, NURIL AKBAR (2024) RANCANG BANGUN ALAT PENGUKUR KECEPATAN KENDARAAN BERBASIS WEBSITE DENGAN INTEGRASI KAMERA. Diploma thesis, POLITEKNIK KESELAMATAN TRANSPORTASI JALAN.

[img] Text (ABSTRAK)
21031022-KKW-ABSTRAK.pdf

Download (942kB)
[img] Text (BAB 1)
21031022-KKW-BAB_1.pdf

Download (74kB)
[img] Text (BAB 2)
21031022-KKW-BAB_2.pdf
Restricted to Registered users only

Download (611kB) | Request a copy
[img] Text (BAB 3)
21031022-KKW-BAB_3.pdf
Restricted to Registered users only

Download (743kB) | Request a copy
[img] Text (BAB 4)
21031022-KKW-BAB_4.pdf
Restricted to Registered users only

Download (1MB) | Request a copy
[img] Text (BAB 5)
21031022-KKW-BAB_5.pdf

Download (67kB)
[img] Text (LAMPIRAN)
21031022-KKW-LAMPIRAN.pdf
Restricted to Registered users only

Download (1MB) | Request a copy

Abstract

Pada beberapa tempat pengujian, speedometer tester belum sepenuhnya dilakukan dikarenakan rusaknya alat serta biaya perawatan yang sulit dan mahal. Saat ini terdapat pengembangan alat pengukur kecepatan, namun dalam proses pengujian masih kurang ergonomis dan memperhatikan faktor keselamatan. Masih banyak Speedometer tidak ada penyimpanan hasil atau cetak bukti kurang informatif seperti informasi kelulusan serta kurangnya alat bantu pemantauan seperti kamera. Pada penelitian ini membahas mengenai rancang bangun alat pengukur kecepatan yang terhubung dengan website dan kamera pemantauan sebagai alternatif untuk pengujian speedometer kendaraan. Penelitian ini merupakan penelitian pengembangan dengan menggunakan metode Research and Development (R&D) level 3 yaitu melakukan penelitian terhadap produk yang telah ada dan menguji efektivitas produk tersebut. Rancang bangun alat ini terdiri dari input yaitu sensor laser, push button, baterai, dan power supply. Kemudian kontrolnya menggunakan arduino nano dan ESP32 dengan output printer thermal, website, dan LCD 20×4. Kinerja alat sudah baik, bekerja sesuai dengan rancangan, dan terbaca dengan baik dan jelas. Website sudah valid, berfungsi dengan baik, dan sesuai harapan. Kinerja kamera sudah cukup baik saat terhubung dengan laptop melalui aplikasi DroidCam. Berdasarkan hasil pengujian alat menggunakan 50 sampel kendaraan dengan hasil rata-rata nilai error 2,23% atau sama dengan 0,89 km/jam. Sedangkan rata-rata akurasi atau tingkat keberhasilan dari hasil pengukuran yaitu 97,77%. Terdapat 5 pengukuran error dari 50 sampel kendaraan atau terdapat 1 kendaraan error setiap 10 kali pengukuran.

Item Type: Thesis (Diploma)
Uncontrolled Keywords: Speedometer Tester, Kecepatan, Sensor Laser, Kamera, Website
Subjects: T Technology > TK Electrical engineering. Electronics Nuclear engineering
Divisions: Teknologi Otomotif > Teknologi Otomotif
Depositing User: Nuril Akbar Febriansyah
Date Deposited: 26 Jul 2024 03:23
Last Modified: 26 Jul 2024 03:23
URI: http://eprints.pktj.ac.id/id/eprint/2868

Actions (login required)

View Item View Item