PENINGKATAN PEMAHAMAN SISWA KELAS 1 SD N 1 SINDUADI TERHADAP RAMBU LALU LINTAS MELALUI METODE TEAM GAME TOURNAMENT PADA KURIKULUM TEMATIK KELAS 1 SD

NANTYA, ANGGITA ASMARA (2017) PENINGKATAN PEMAHAMAN SISWA KELAS 1 SD N 1 SINDUADI TERHADAP RAMBU LALU LINTAS MELALUI METODE TEAM GAME TOURNAMENT PADA KURIKULUM TEMATIK KELAS 1 SD. Diploma thesis, POLITEKNIK KESELAMATAN TRANSPORTASI JALAN.

[img] Text (ABSTRAK)
13010164_SKRIPSI_ABSTRAK.pdf

Download (782kB)
[img] Text (BAB 1)
13010164_SKRIPSI_BAB 1.pdf

Download (611kB)
[img] Text (BAB 2)
13010164_SKRIPSI_BAB 2.pdf
Restricted to Registered users only

Download (424kB)
[img] Text (BAB 3)
13010164_SKRIPSI_BAB 3.pdf
Restricted to Registered users only

Download (435kB)
[img] Text (BAB 4)
13010164_SKRIPSI_BAB 4.pdf
Restricted to Registered users only

Download (2MB)
[img] Text (BAB 5)
13010164_SKRIPSI_BAB 5.pdf

Download (227kB)
[img] Text (LAMPIRAN)
13010164_SKRIPSI_LAMPIRAN.pdf
Restricted to Registered users only

Download (1MB)

Abstract

Faktor penyebab kecelakaan lalu lintas DI Kabupaten Sleman adalah 80 disebabkan oleh human eror. Dengan demikian perlu adanya peningkatan pemahaman tentang rambu lalu-lintas sejak usia dini. Berdasarkan karakeristik dan kurikulum tematik siswa kelas 1 SD maka peneliti melakukan sosialisasi dengan penyisipan materi pada kurikulum tematik siswa kelas 1 SD melalui Team Game Tournament menggunakan media permainan Ludo.Penelitian ini bertujuan untuk meningkatkan pemahaman siswa kelas 1 A SD N 1 Sinduadi tentang rambu lalulintas. Metode penelitian menggunakan metode Penelitian Tindakan Kelas. Penelitian tindakan kelas ini terdiri atas dua siklus. Setiap siklus terdiri atas empat tahapan yaitu perencanaan, pelaksanaan, observasi, dan refleksi. Teknik sampel yang digunakan pada penelitian ini adalah purposive sampel. Sampel penelitian adalah siswa kelas 1 A SD N i Sinduadi dengan jumlah 33 siswa. Teknik pengumpulan data menggunakan metode tes (Pre-test dan Post-test) ataupun obseervasi yang sebelumnya telah dilakukan uji validitas dan reliabilitas. Teknik analisis data yang digunakan adalah uji Beda Satu Sampel (Paired Sample T-test) dan analisis data kualitatif. Hasil penelitian dari pre-test siklus 1 ke post test siklus 1 terjadi peningkatan sebanyak 25% dan dari pre-test siklus II ke post-test siklus II meningkat sebanyak 13%. Peningkatan sebanyak 51% dari pre-test siklus I ke post-test siklus II menyimpulkan bahwa metode Team Game Tournament melalui permainan ludo berhasil meningkatkan tingkat pemahaman tentang rambu lalu-lintas dengan kategori tingkat keberhasilan “baik”. Uji paired sampel t-test memperlihatkan keterkaitan anatara hasil pre-test dan post-test mengalami perubahan dengan ditolaknya H0 yaitu nilai sig. 0,00 < 0,05 dengan kata lain Ha diterima. Simpulan dari penelitian ini adalah model pembelajaran TGT (Team Games Tournament) dengan media permainan Ludo dapat meningkatkan siswa tentang rambu lalu-lintas .

Item Type: Thesis (Diploma)
Uncontrolled Keywords: TGT (Team Games Tournament), Ludo Game, siswa kelas 1 SD, kurikulum tematik
Subjects: T Technology > T Technology (General)
Divisions: Rekayasa Sistem Transportasi Jalan > Rekayasa Sistem Transportasi Jalan
Depositing User: Admin RSTJ
Date Deposited: 02 Nov 2023 01:41
Last Modified: 02 Nov 2023 01:41
URI: http://eprints.pktj.ac.id/id/eprint/2025

Actions (login required)

View Item View Item